Dapatkan Info Terbaru

Cara Mengelola Maintainer & IRT

Nov, 02 2020|Sumboro

Cara Mendaftarkan Maintainer & IRT ke myIDNIC

 

Perhatian:

Tanpa melakukan step berikut, saat melakukan update whois akan muncul pesan error
Not authenticated by : MAINT-ID-XXXXX

myIDNIC dirancang untuk mempermudah proses update objek whois. Setiap perubahan whois harus disertai dengan password maintainer & irt yang valid. Untuk mempermudah step tersebut, user dapat mendaftarkan maintainer & irt dengan cara sebagai berikut:

 

1. Login ke myIDNIC
Buka https://myidnic.net

Jika anda belum memiliki akses ke myIDNIC kirim email ke helpdesk@idnic.net untuk mendapatkan aksesnya.

 

2. Buka menu resource kemudian pilih Maintainer

Masukkan maintainer & password anda lalu klik “Submit”

Jika anda tidak mengetahui maintainer atau password silakan kirim email ke helpdesk@idnic.net untuk bantuan reset password.

 

3. Buka menu resource kemudian pilih Maintainer

Masukkan irt & password anda lalu klik “Submit”

Jika anda tidak mengetahui IRT atau password silakan kirim email ke helpdesk@idnic.net untuk bantuan reset password.